HERBAL SOAP SR12
MILKY RICE SOAP SR12
Keamanan produk Milky Rice Soap dibawah legalitas
Apotek R12 (NO.SIA : 248/SIA/00000000/04/YANKES/09/08)
Apoteker Penanggung jawab (SIPA : 766/2.34.0/31.74.09/-1.779.3/2015)
Deskripsi
Milky Rice Soap SR 12 Herbal Skincare
Perpaduan beras dan susu dipercaya dapat mengurangi kadar minyak wajah dan tetap menjaga kelembaban kulit.
Dengan pemakaian rutin diperkaya beras,susu,vit B3,vit E dapat mengurangi noda wajah&menjadikan kulit lebih cerah
Sabun ini di rekomendasikan untuk tipe kulit wajah normal/kombinasi
MANFAAT MILKY RICE SOAP
Fungsi untuk kulit wajah:
– Membuatkan kulit muka lebih cerah dan lembut.
– Menghilangkan kotoran, minyak, dan sel kulit mati.
– Menghilangkan jerawat & kulit berminyak.
– Bisa digunakan sebagai pencuci muka untuk membersihkan make up.
Fungsi untuk kulit tubuh:
– Menghilangkan bekas hitam di ketiak, siku dan selangkangan paha, dll.
– Memberi kesegaran sepanjang hari.
– Menghilangkan bau badan.
– Memelihara kulit tetap lembab, cerah, dan sehat.
– Memberikan kulit perawatan pelembab setiap kali Anda menggunakannya.
KOMPOSISI MILKY RICE SOAP
beras, susu, vitamin B3, vitamin E, minyak zaitun, coconut oil, gliserin alam.
CARA PAKAI
Basuh tubuh / wajah dengan air bersih, usapkan sabun yang telah dibasahi air sampai berbusa, gosok lembut dan biarkan minimal 3 menit agar manfaatnya maksimal. Kemudian bilas dengan air hingga bersih.
Sabun Beras SR12
Sabun Beras / Rice Soap 60 grBPOM NO. : NA18160500687
Harga : Rp. 22.000,-
Untuk kulit normal, berminyak, kombinasi, berjerawat.
Kandungan : rice, sucrose, aqua, cocos nucifera oil, dll.
Manfaat : mencerahkan, menghaluskan, mengangkat minyak berlebih, menyembuhkan dan mencegah jerawat.
Bisa dipakai untuk wajah dan badan.
Cara pakai :
Basuh tubuh / wajah dengan air bersih, usapkan sabun yang telah dibasahi air sampai berbusa, gosok lembut dan biarkan minimal 3 menit agar manfaatnya maksimal. Kemudian bilas dengan air hingga bersih.
===============================================================
Dalam sebiji beras terdapat berbagai macam kandungan. Beberapa kandungan dalam beras yaitu karbohidrat, mineral, protein, vitamin B1 dan B2. Kandungan seperti ini akan sangat bermanfaat jika digunakan untuk menghilangkan bekas jerawat maupun bintik hitam pada wajah. Beras merupakan cara menghilangkan jerawat secara tradisional. Protein dari beras akan membantu menutrisi kulit dari dalam tubuh. sedangkan mineral dari beras akan membantu mengurangi pertumbuhan jerawat. Vitamin dari beras juga akan memberi asupan gizi kepada jaringan sel kulit.Ada banyak manfaat beras untuk bekas jerawat yang bisa didapat. Selain harganya yang terjangkau, sabun beras juga tidak menimbulkan resiko apapun terhadap kesehatan penggunanya. Tidak seperti perawatan menggunakan bahan lain, menggunakan sabun beras dinilai lebih mudah dan cepat. Untuk lebih lengkapnya, berikut ini adalah manfaat sabun beras untuk bekas jerawat.
Beras secara aktif dapat menghilangkan flek hitam pada wajah. Cara mencegah flek hitam pada wajah secara alami dapat menggunakan sabun beras. Beberapa senyawa dalam beras seperti magnesium dan zat besi mampu mengatasi bekas jerawat yang terlihat. Dalam beras terdapat zat pemutih alami, sehingga penggunaanya untuk menghilangkan flek hitam akan sangat tepat.
- Menghilangkan flek hitam
- Memutihkan kulit akibat bekas jerawat
Sabun beras juga dapat dimanfaatkan untuk menghilangkan bekas jerawat. Beras merupakan bahan alami sangat rendah resiko untuk mengobati jerawat. Ini berbeda dengan menggunakan antibiotic atau krim penghilang jerawat yang ada di apotek . Bahan alami dan herbal dari sabun beras memberikan hasil yang sama seperti halnya pengobatan medis.
Dalam sabun beras juga terdapat senyawa antioksidan walaupun jumlahnya tidak banyak. Antioksidan mampu mencegah bakteri salah satu penyebab timbulnya jerawat di wajah. Antioksidan juga dapat mencegah bakteri penyebab jerawat punggung dan penyebab jerawat di hidung. Oleh karenanya, sabun beras dirasa sangat cocok digunakan untuk berbagai kondisi jerawat.
- Mencegah bakteri penyebab jerawat masuk
Kandungan vitamin dari sabun beras akan merasuk ke dalam kulit dan akan menutrisi bagian dalam kulit. Hasilnya, kelenjar minyak dalam sel kulit juga akan kembali normal sehingga produksi sebum akan berkurang dan kembali normal. Sabun beras juga dapat mengurangi sekresi minyak yang berlebih.
- Mengatasi minyak berlebih
Rutin menggunakan sabun beras juga dapat mencegah penuaan dini, yaitu kusam dan keriput. Kulit akan senantiasa segar dan bersih dari jerawat dan minyak. Selain itu, sabun beras akan mencegah kulit menjadi kusam dan tampak pucat. Gunakan juga pelembab wajah yang sesuai dengan kulit wajah Anda agar mendapat hasil maksimal.
- Mencegah kusam dan keriput
Komentar
Posting Komentar